Home » » Membangkitkan gairah membaca yang mati suri

Membangkitkan gairah membaca yang mati suri


Membaca salah satu aktifitas ringan yang masih sering diabaikan,entah karena orang merasa terlalu sibuk atau  malas sama sekali untuk membaca. Judul postingan diatas terasa menggelitik, namun yang terjadi di lingkungan kita memang seperti itu,publik lebih merasa enjoy untuk melihat berita di televisi atau menghabiskan waktu seharian dengan gadget terbaru.Saya yakin dengan membaca wawasan yang kita miliki akan semakiin bertambah,serta mampu meningkatkan daya intelektual kita,banyak sekali ragam sumber bacaan yang dapat kita dapatkan di saat sekarang dari buku referensi, surat kabar, majalah, buletin,ataupun jurnal,setiap orang yang ingin cerdas harus
mampu membaca dan mencerna isi bacaan dengan baik serta mampu untuk menuangkan kembali ide yang didapat dengan penyampain gaya bahasa yang berbeda (untuk sebuah penulisan)
Pesan moral bagi kita semua jangan sekali-kali kita menghabiskan waktu kita dalam sehari  tanpa aktifitas "Membaca",ribuan ilmu yang kita dapatkan dapat kita share kepada keluarga kita, atau teman-teman  kantor tempat kita bekerja, luangkanlah waktu disela kesibukan yang menghantam kita, bacalah buku-buku yang ada disekitar meja kerja, surat kabar di lobi kantor kita.
Saya yakin anda sebenarnya mampu untuk membankitkan kembali gairah membaca yang sudah lama mati suri

1 comments:

Berkomentarlah dengan bahasa yang sopan tidak mengandung unsur sara, politik,dan pornografi, komentar yang membangun blog ini yang kami harapkan

Mohon agar tidak memasang link aktif dalam komentar dan komentar yang tidak ada hubungan dengan posting artikel akan kami anggap sebagai spam dan mohon maaf jika kami terpaksa menghapusnya

Terimakasih